Pendirian TPS3R atau Tempat Pembuangan Sementara – Reuse, Reduce, Recycle adalah sebuahsolusi inovatif untuk mengatasi permasalahan sampah, khususnya di kota Batu. Akan tetapi, pendiriannyabukan tanpa masalah. Sistem administrasi manual salah satunya. Untuk itu, maka diusulkanperancangan situs Olah-Oleh Batu menggunakan metode Design Thinking dengan penerapan 5elemen yang wajib dipenuhi pada pe...