Kualitas lapangan futsal perlu kita perhatikan karena belum semua pemilik usaha memperhatikan kelengkapan fasilitas dengan baik. Tujuan penelitian ini dibuat untuk menganalisis manajemen pengelolaan pada masa Pandemi. Penelitian menggunakan metode kualitatif. Subjek dalam adalah member futsal. Data yang dikumpulkan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik pengolahan analisis data akan dila...